26 C
Sidoarjo
Friday, November 22, 2024
spot_img

Jaga Keakurasian Penyaluran Gas, PGN Ganti Meteran MRS

Petugas PGN melakukan penggantian meter turbine secara rutin setahun sekali.

Bojonegoro, Bhirawa.
Jaga keandalan dan akurasi dalam penyaluran gas. Perusahaan Gas Negara (PGN) melakukan penggantian meter turbine jaringan gas (Jargas) di dua lokasi metering regulating station (MRS), salah satunya di area Kota Bojonegoro.

Pelaksana PGN Solution Rendi Setiadi mengatakan, ada dua lokasi MRS yang meter turbinenya diganti. Yakni MRS di Kabupaten Bojonegoro tepatnya di Kecamatan Bojonegoro, dan Kecamatan Gayam.

“ Meter turbine ini dijadikan alat ukur jual beli gas sehingga meter lama akan dikalibrasi ulang agar akurasi penyaluran gas terjaga,” katanya

Penggantian meter turbine dilakukan rutin setahun sekali. Kalibrasi meter ini bertujuan agar pembacaan pengukuran meternya akurat, sehingga tidak ada selisih dalam jual beli gas.

” Penggantian sudah dilakukan sebanyak dua kali sejak penyerahan aset pada 2022 lalu,” katanya, Jumat (5/7).

Menurut dia, apabila meter turbine tidak diganti akan berdampak pada keabsahan pengukuran gas dan jual beli gas berpotensi tidak fair. (bas
hel
).

Berita Terkait :  Event Akhir Tahun Bawa Kemeriahan Kota Madiun

Berita Terkait

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Follow Harian Bhirawa

0FansLike
0FollowersFollow
0FollowersFollow
spot_imgspot_imgspot_imgspot_img

Berita Terbaru

spot_imgspot_imgspot_img